Di iREAP POS Pro, suatu / beberapa dokumen transaksi tidak dapat dihapus, hal ini dikarenakan kepentingan integritas data.
Tapi, bagaimana jika transaksi yang sudah terinput keliru? Dan bagaimana cara mengkoreksi atau membatalkannya? Yang harus dilakukan adalah menginput transaksi pembaliknya, contohnya: transaksi Goods Receipt dibalik oleh transaksi Goods Issue, Transaksi Penjualan dibalik oleh Transaksi Retur Penjualan dsb.
Contohnya sebagai berikut:
Dokumen Sales dikoreksi / dibatalkan dengan Dokumen Sales Return
Memeriksa hasil koreksi
Dokumen Goods Issue dikoreksi / Dibatalkan dengan Dokumen Goods Receipt
Memeriksa hasil koreksi
KASIR iREAP : iREAP adalah singkatan dari Integrated Retail Application,adalah suatu aplikasi yang di rancang dan dikembangkan untuk membantu anda dalam mengatur dan menjalankan operasional toko, yang terdiri dari Point Of Sales/ Sistem Kasir dan sistem yang mengelola barang.